Carl Warner (47), fotografer kuliner menerbitkan buku "A World of Food" berisi foto-foto indah dari berbagai jenis makanan. Semua disusun sedemikian rupa seolah membawa kita ke negeri dongeng yang 'mengenyangkan'.
Kita bisa melihat keju untuk piramida, rumah dari mashmallow, pohon-pohon dari permen lolipop, paduan berbagai jenis sayuran untuk menghasilkan hutan yang damai, dan lainnya. Semuanya dikerjakan sendiri oleh Warner, mulai dari mengumpulkan bahan, merakit dengan lem super, lalu memotretnya.
Fotografer kelahiran Liverpool ini kembali menghidupkan imajinasi masa kanak-kanak ke dunia orang dewasa. Inovasi alternatif dari dunia kuliner.
Sumber:
dailymail
Senin, 12 Agustus 2013
Foto Indah Makanan jadi Negeri Dongeng

Artikel Terkait Foto Indah Makanan jadi Negeri Dongeng :
Semua Katak ini Cantik, Tapi Beracun...Gambar-gambar katak di bawah ini penuh warna-warni yang indah. Tapi percayalah, semua ini jenis katak beracun. Di alam, racun ini berfungsi sebagai alat pertahanan terhadap pemangsa. Jadi waspada, ja ... readmore
Menakjubkan, Crop Circle di Padang SaljuMungkin Anda berpikir kalau pola-pola menyerupai crop circle di bawah ini adalah ulah dari alien. Namun sebenarnya ini adalah buatan manusia yang bernama Simon Beck.Simon Beck yang berusia 54 tahun i ... readmore
Kumpulan Foto Unik #2Lanjutan dari bagian pertama, kali ini gambar-gambar unik di dunia hewan. Juga dipublikasikan oleh oddstuffmagazine, langsung saja kita lihat, yuk.Tren cangkang kura-kura 2012Inilah The Real Lion Kin ... readmore
Kakek 90 Tahun Rayakan HUT dengan Terjun Payung"Dan pada akhirnya nanti, bukan sepanjang apa usia yang bisa kamu capai, melainkan hidup seperti apa yang kamu jalani sepanjang umurmu." - kutipan dari Abraham Lincoln.Manusia hidup bersama mimpi. Ad ... readmore
Ekstrim, Mendayung Perahu di Antara Lelehan LavaMendayung perahu di antara lelehan lava berikut ini pastinya tidak akan pernah Anda bayangkan untuk Anda lakukan. Aksi menantang bahaya ini dilakukan oleh Pedro Olivia, Chris Korbulic dan Ben Stookes ... readmore
Kreatif, Kerajinan Unik yang Terbuat dari BiskuitDitangan seorang seniman, ternyata biskuit selain dimakan juga bisa dijadikan karya seni, berikut ini hasil kreasi unik yang terbuat dari biskuit.Sumber :lagugeol.blogspot.com ... readmore
Mau Tahu Ujung Pelangi? Lihat Galeri Foto iniSaat kita melihat pelangi yang melengkung seperti busur di langit, selalu ada ujung yang jatuh di satu bagian cakrawala. Itulah ujung atau kaki pelangi. Memang tak semua pelangi membentuk lengkungan ... readmore
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar