Pohon apel pada umumnya tumbuh didaerah pegunungan, dataran tinggi yang berhawa sejuk. Buah apel selain lezat dimakan juga banyak lagi kegunaannya. Makan buah apel sebaiknya beserta kulit buahnya, sudah tentu dicuci terlebih dahulu.Kulit buah apel dapat mempercepat proses pembekuan darah pada luka, juga mencegah hidung berdarah (mimisan : bahasa jawa).
Selain itu masih banyak lagi manfaat buah apel buat kesehatan manusia. Berikut ini manfaat-manfaat dari buah apel :
a.Menurunkan kelebihan berat badan
Selama 3 hari jangan makan apa pun, kecuali apel. Jangan takut, karena buah apel-apel yang di makan tersebut dapat memenuhi kebutuhan gizi yang di perlukan tubuh, asalkan aturan makannya di taati.
Aturan makannya : Pagi 2 buah, siang 2 buah, dan sore 2 buah. Dalam 1 hari jumlah apel yang boleh dimakan hanya berjumlah 9 buah.
Jangan minum susu, kopi (atau yang lain, yang mengandung kafein), namun di perbolehkan minum teh.
Pada hari keempat makanlah makanan yang lembut-lembut, misalnya bubur. Kelebihan berpantang makan dan menggantikannya dengan menggunakan apel kulit tidak akan menjadi kusut bahkan bertambah cerah dan halus.
b.Tumit pecah
Sering-seringlah makan buah apel dan tak perlu berpantang makan.
c.Kelebihan kadar kolesterol, tekanan darah tinggi, dan penyakit jantung koroner
Jamur kuping direndam sampai lunak kemudian dibuat sup. Apel dipotong kecil-kecil di masukkan kedalam sup yang sedang direbus.
Perhatikan.
Apel tidak boleh terlalu lama direbus (sebentar saja).
d.Batuk, bronkitis, dan penyakit paru-paru
Jamur putih kering direndam sampai lunak kemudian di buat sup. Buatlah juice (baca : jus) apel dan campurkan kedalam sup jamur putih kering serta tambahkan sedikit garam.
e.Rematik
Satu sendok makan juice apel di campur 3 sendok makan madu asli dan ditambah sedikit air.
Perlu diketahui bahwa kegunaan di atas buah apel juga dapat dibuat cuka yang juga bermanfaat bagi kesehatan. Selain itu, aroma apel juga di pakai dalam berbagai kosmetik. Semoga bermanfaat.
http://www.andisitorus.com/2012/05/manfaat-buah-apel-untuk-kesehatan.html
Kamis, 05 Juni 2014
Manfaat Buah Apel Untuk Kesehatan

Artikel Terkait Manfaat Buah Apel Untuk Kesehatan :
Rambut Mudah Rontok Karena 5 Jenis Air IniPerubahan musim sering menjadi penyebab masalah rambut rontok dan kering. Selain pengaruh cuaca, produk rambut berbahan kimia juga memicu kerontokan rambut parah. Ternyata ada hal penting yang sering ... readmore
Awas, Vitamin E Bisa Picu KankerSelama ini ada anggapan bahwa mengonsumi suplemen setiap merupakan cara yang baik untuk melindungi tubuh dari beragam serangan penyakit, dan juga dapat membantu program diet. Namun beberapa penelitia ... readmore
Kunyit Mengandung Kurkuminoid Yang BerkhasiatTanaman yang mudah dibudidayakan dan biasa disebut kurkuma oleh orang Belanda, Koneng (Sunda) dan Kunir (Jawa), ternyata mengandung senyawa yang berkhasiat obat yang disebut kurkuminoid. Boleh dikata ... readmore
OBAT TRADISIONAL ANYANG-ANYANGEN ATAU DISURIABetapa tidak nyaman ketika hajat hendak kencing, pipis, turas, atau dalam bahasa kiasan 'mau ke belakang' terganggu. Salah satu gangguan kencing adalah anyang-anyangen (bahasa Jawa) atau dalam bahasa ... readmore
Manfaat Serai atau Sereh untuk KesehatanSerai atau sereh merupakan tumbuhan anggota suku rumput-rumputan yang biasa dimanfaatkan sebagai bumbu dapur untuk mengharumkan makanan atau ramuan pengusir nyamuk. Tetapi, tahukah Anda bahwa di bali ... readmore
Tanaman Penyembuh Leukimia Dan KankerDalam ukuran dan ramuan yang tepat ternyata Kayumanis Cina, Sambiloto, Daruju bahkan Komfrey dapat menyembuhkan penyakit yang amat menakutkan.LEUKIMIABahannya :- 4 lembar daun Komfrey- 4 gelas airCar ... readmore
Wajah Cepat Keriput? Mungkin Kebanyakan GulaSatu sendok makan gula benar-benar dapat membuat kopi manis. Tapi ternyata, gula juga menjadi penyebab mengapa wajah terlihat lebih tua dari usia sebenarnya, demikian menurut sebuah penelitian baru. ... readmore
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar